Day August 7, 2021

PkM Cluster Program Studi S1 & D-III Bahasa Jepang

Program Studi S1 & D-III Bahasa Jepang kembali mengadakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM)Cluster dengan SMA Taruna Bakti Bandung secara online melalui zoom meeting. PkM Cluster ini diselenggarakan pada hari Sabtu, 24 Juli 2021 dan diketuai oleh Ibu Dinda Gayatri…